Minggu, 05 Mei 2024
Genre Natuna Terbaik di Kepri, Wan Siswandi: Saya akan Terus Dukung Putra-putri Daerah Berprestasi | Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan | DPD PKS Pekanbaru Rekomendasikan DR Muhammad Ikhsan Balon Walikota ke DPP | KPU Riau Siap Mutakhirkan 4.854.034 DP4 untuk Pilkada 2024 | Keji, Suami Pelaku Mutilasi Istri Sempat Tawarkan Daging Korban ke Ketua RT | Hebat!, 10 ribu Penari Riau Pecahkan Rekor Muri di Gebyar BBI BBWI Provinsi Riau 2024
 
Metropolis
Pasar Sago Pekanbaru yang Ada Jual Babi Perlu Diatur

Metropolis - - Selasa, 28/08/2018 - 09:01:34 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pasar Sago yang berada di sebelah Pasar Wisata Pasar Bawah, yang selama ini dikenal ada yang jual babi dan daging hewan lainnya, perlu diatur.

Hal itu diwacanakan oleh Sekretaris Dinas Perdagangan dan Perindustria (Disperdagin) Pekanbaru.

"Ya, mestinya memang diatur layaknya pasar yang menjul kebutuhan seperti itu, namun ini porsinya lebih jelas pada Bidang Pasar di Disperdagin," Fabila Sandi, Senin (27/8/2018).

Ia tidak menampik, sebagai warga yang dulunya tinggal di wilayah Senapelan, bahwa Pasar Sago tepatnya sekitar Jl Karet sudah ada sejak lama, dan memang ada tempat menjual daging babi dan lainnya di situ.

Sejauh ini diakui tidak ada masalah, namun mengingat daerah sekitar juga ada warga muslim, bahkan Pekanbaru mayoritas muslim.

"Diakui atau tidak pasar sago itu legal, dan yang penting itu kami lihat penataannya," katanya enggan berkomentar panjang soal ini. [chr]





 
 
 
Home | Daerah | Nasional | Internasional | Hukrim | Gaya Hidup | Politik | Sport | Pendidikan | Metropolis | Sosial Budaya | Kesehatan | Ekbis
Religi | Kupas Berita |Tokoh | Profil | Opini | Perda | DPRD Kota Pekanbaru | Tanjung Pinang-Kepri | Indeks
Pedoman Media Siber | Kode Etik Internal Perusahaan Pers |Redaksi
Copyright 2012-2021 SULUH RIAU , All Rights Reserved