Jumat, 01/07/2022 - 06:43:33 WIB Terkait Dugaan Kasus Korupsi, Mantan Bupati Inhil Indra Muchlis Adnan Ditahan SULUHRIAU. Inhil- Indra Muchlis Adnan akhirnya dijebloskan ke penjara. Mantan Bupati Indragiri Hilir yang menjadi tersangka dugaan korupsi penyertaan modal pada PT Gemilang Citra Mandiri (GCM) tahun 2004-2006 ditahan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan.Demikian diungkapkan Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau, Raharjo Budi, Kamis (30/6). Dikatakan Raharjo, sebelum ditahan, Tim Penyidik...[read more]
Sabtu, 25/06/2022 - 14:14:53 WIB 6 Fakta Kasus Holywings soal Promo Alkohol untuk Muhammad dan Maria SULUHRIAU- Holywings tengah menjadi sorotan karena unggahan promosi minuman alkohol gratis tiap Kamis untuk mereka yang bernama "Muhammad" dan "Maria".Promo di unggah via media sosial mereka. Namun tak lama, unggahan promo itu dicabut disusul unggahan permintaan maaf.Meski sudah dicabut, tangakapan layar promo kadung beredar dan jadi perbincangan publik terutama di media...[read more]
Jumat, 24/06/2022 - 14:06:26 WIB Setelah 8 Tahun Buron, Terpidana Pembunuhan Berencana di Kepenuhan Rohul Ditangkap SULUHRIAU, Rohul- Delapan tahun jadi buronan, terpidana kasus pembunuhan berencana terhadap korban Nurbaiti, di Dusun Sei Emas, Desa Kepenuhan Barat Kecamatan Kepenuhan Kabupaten Rokan Hulu berhasil diringkus Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejaksaan Negeri Rokan Hulu dibantu Tim Buser Polres Rokan Hulu pada Kamis (24/6/2022) sekitar pukul 20.00 WIB. Terpidana bernama Mas Gaul alias Ucok Gaul Bin Mukhtar ditangkap di sebuah salon, tepatnya...[read more]
Rabu, 22/06/2022 - 15:12:17 WIB Polres Kampar Ungkap Kronologi dan Identitas Tersangka Bentrokan di Terantang SULUHRIAU, Bangkinang - Polres Kampar menggelar konferensi pers terkait kasus tindak kekerasan secara bersama-sama yang terjadi di lahan KUD Basamo, Desa Terantang kecamatan Tambang, kabupaten Kampar, Rabu, (22/6/2022), di ruang Sat Reskim Polres Kampar.Kapolres Kampar, AKBP. Rido Purba SIK MH melalui Waka Polres Kampar, Kompol Rachmat Muchamad Salihi SIK MH, menjelaskan, dari kasus ini, Polres Kampar telah mengamankan 17 orang yang diduga...[read more]
Selasa, 21/06/2022 - 21:56:51 WIB Mantan Rektor UIN Suska Riau Diperiksa Jaksa SULUHRIAU, Pekanbaru- Mantan Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim (Suska) Riau, Prof Dr Akhmad Mujahidin, diperiksa jaksa, Selasa (21/6/2022). Dia jadi saksi dugaan korupsi pengelolaan dana Belanja Layanan Umum (BLU) tahun anggaran 2019.UIN Suska Riau pada 2019 menerima dana BLU dengan pagu anggaran Rp129.668.957.523. Diduga ada tindak pidana korupsi dalam pengelolaan dana yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja...[read more]
Selasa, 21/06/2022 - 21:07:35 WIB Polisi Tetapkan 17 Tersangka Bentrok Warga di Tetantang Kampar SULUHRIAU, Pekanbaru- Kepolisian Resor (Polres) Kampar menetapkan 17 orang tersangka dalam kasus bentrok warga di Desa Terantang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau.Kabid Humas Polda Riau, Kombes Pol Sunarto mengatakan kepolisian komit melakukan penegakan hukum. Sampai saat ini, polisi telah meminta keterangan 21 orang terkait terjadinya bentrok tersebut."Sampai saat ini, sudah 21 orang diambil keterangan. Kemudian...[read more]
Senin, 20/06/2022 - 10:20:20 WIB Konflik Lahan Koperasi di Tarantang Berujung Penyerangan Brutal, 17 Orang Diamankan Polisi SULUHRIAU, Kampar- Buntut penyerangan dilakukan sekelompok orang kepada warga di Terantang, Kabupaten Kampar, Minggu (19/6/2022), polisi menangkap 17 orang diduga ikut dalam penyerangan.Kapolres Kampar AKBP Rido Purba langsung memimpin anggotanya untuk mengamankan lokasi konflik lahan di Desa Terantang Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar, pada Minggu (19/6/2022) kemarin.Kapolres Ridho mengungkapkan, saat ini sebanyak 17 orang diamankan...[read more]
Jumat, 17/06/2022 - 18:02:33 WIB Sering Konvoi Gaya-gayaan dan Keroyok Warga, 7 Anggota Geng Motor di Pekanbaru Disikat Polisi SULUHRIAU, Pekanbaru- Komplotan geng motor yang melakukan penganiayaan terhadap 3 orang korban di Fly Over SKA Pekanbaru akhirnya berhasil ditangkap oleh pihak kepolisian. Komplotan Geng motor ini kerap konvoi untuk gaya-gayaan di jalanan Kota Pekanbaru.Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Pria Budi menjelaskan, ada 7 pelaku yang ditangkap merupakan anggota geng motor yakni berinisial PR (18), RMS (19), DSP (16), DOP (16), AO (16), RM (15) dan DYS...[read more]