Senin, 29 April 2024
Kecamatan Marpoyan Damai Raih Penghargaan Terbanyak Tiga Tahun Berturut-turut | Maju Sebagai Calon Bupati Inhil, Julak Aqil Mendaftar ke Demokrat | Dari Diskusi "Publisher Rights" SMSI, Diskominfotik Riau Dukung Jurnalisme Berkualitas | KPU Riau Perkuat Kapasitas Integritas Penyelenggara Menuju Pilkada Demokratis dan Berkualitas | Asah Kemampuan Personil, Polres Kampar Gelar Latihan Menembak | Wakil Ketua DP Partai Gerindra Minta SMSI Jaga Bahasa Indonesia
 
Metropolis
Hujan Guyur Riau, Kabut Asap Karlahut Mulai Hilang

Metropolis - - Kamis, 01/09/2016 - 20:43:57 WIB

PEKANBARU, Suluhriau- Sore Kami, hujan guyur  sejumlah wilayah di Riau. Turunnya hujan membawa dampak baik dengan hilangnya kabut asap akibat kebakaran lahan.

Kamis (1/9/2016) sore, di Pekanbaru misalnya, hujan lebih kurang satu jam mengguyur Riau, masyarakatpun bersyukur.

"Alhamdulillah hujan turun, sudah lama tak hujan, kabut asap mengancam, ujar Firdaus, CES calon Walikota Pekanbaru saat bincang-bincang di salah satu kedai kopi, Kamis sore.

Mudah-mudahan ini dapat mensterilkan udara tercemar selama tidak hujan.

Sebenarnya bukannya, tidak ada usaha dalam penanganan karlahut, namun banyak faktor yang tetap membuat kondisi ini terjadi sehingga berdampak ke kabut asap. "Ini saya yakin hujan alami. Kata teman melalui WhatsApp Messenger juga hujan.

Warga lainpun juga besyukur hujan turun. Ini didambakan, apalagi titik api musim panas menurut pihak terkait  cukup banyak terpantu, semoga dengan hujan padam. (yas)





 
 
 
Home | Daerah | Nasional | Internasional | Hukrim | Gaya Hidup | Politik | Sport | Pendidikan | Metropolis | Sosial Budaya | Kesehatan | Ekbis
Religi | Kupas Berita |Tokoh | Profil | Opini | Perda | DPRD Kota Pekanbaru | Tanjung Pinang-Kepri | Indeks
Pedoman Media Siber | Kode Etik Internal Perusahaan Pers |Redaksi
Copyright 2012-2021 SULUH RIAU , All Rights Reserved