Minggu, 05 Mei 2024
Sakit Hati Tak Beri Tahu Jual Tanah Orangtua, Adik Bacok Leher Abang Kandung dengan Parang | Genre Natuna Terbaik di Kepri, Wan Siswandi: Saya akan Terus Dukung Putra-putri Daerah Berprestasi | Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan | DPD PKS Pekanbaru Rekomendasikan DR Muhammad Ikhsan Balon Walikota ke DPP | KPU Riau Siap Mutakhirkan 4.854.034 DP4 untuk Pilkada 2024 | Keji, Suami Pelaku Mutilasi Istri Sempat Tawarkan Daging Korban ke Ketua RT
 
Metropolis
Mosi Tak Percaya ke Kepala Balitbang, BKP2D dan Inspektorat Riau Lakukan Pengusutan

Metropolis - - Rabu, 27/07/2016 - 12:15:09 WIB

PEKANBARU, Suluhriau- Munculnya mosi tak percaya dari bawahan kepada atasan yakni kepala Balitbang Riau Arbaini, kini mulai diusut pihak BKP2D dan inspektorat.

Menurut Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKP2D) Riau Asrizal menyatakan akan mengakhiri soal soal tak percaya yang telah melahirkan polemik di internal SKPD tersebt.

"Kita BKP2D juga sudah berkoordinasi dengan Inspektorat Riau untuk bersama-sama menelusuri pangkal persoalan ini. Kita harap segera bisa kita ungkap apa masalahnya," ujar Asrizal kepada wartawan, Rabu (27/7/2016).

Aka dimulai mempelajari  apa yang melatarbelakangi masalah mosi tak percaya terhadap pimpinan Balitbang itu. Ia mengatakan, Kepala Balitbang Arbaini  akan diminta penjelasannya.

"Ini akan kita ungkap sesuai koridor, saya tidak berkapasitas menyalahkan siapa pun saat ini. Tujuan kita bagaimana ini bias diakhiri. Karena itu, kita akan dalami persoalan yang terjadi," katanya.

Soal mosi tak percaya ini juga sudah sampai ke pihak Komisi A DPRD Riau, dan telah membuat surat tembusan kepada BKP2D Riau meminta agar masalah kisruh internal di Balitbang tersebut diselaikan. (slt)





 
 
 
Home | Daerah | Nasional | Internasional | Hukrim | Gaya Hidup | Politik | Sport | Pendidikan | Metropolis | Sosial Budaya | Kesehatan | Ekbis
Religi | Kupas Berita |Tokoh | Profil | Opini | Perda | DPRD Kota Pekanbaru | Tanjung Pinang-Kepri | Indeks
Pedoman Media Siber | Kode Etik Internal Perusahaan Pers |Redaksi
Copyright 2012-2021 SULUH RIAU , All Rights Reserved